Software Organ Tunggal di PC dengan One Man - Bermain musik merupakan hal yang menyenangkan bagi sebagian orang, dan dari berbagi macam alat musik diantaranya adalah organ atau kryboard. namun saat ini tidak harus membeli dengan harga mahal untuk bisa bermain organ, telah ada software untuk bermain organ di pc yang bisa anda mainkan selayaknya bermain organ sungguhan.
One Man Band, sebuah software virtual untuk bermain musik di PC. Bagi sebagian orang yang berbakat dalam dunia musik sudah tentu ingin memiliki alat musik yang digemarinya. namun tidak selalu setiap orang mampu membeli alat musik yang diinginkan. oleh karena itu saat ini banyak tersedia virtual alat musik yang dapat di unduh secara gratis ataupun berbayar,
Salah Satunya adalah One Man Band (OMB). dengan software tersebut kita dapat memainkan musik layaknya bermain organ tunggal, kemudian memainkan lagu-lagu dari style musik dari yamaha.
Menurut saya, OMB untuk saat ini masih sebagai software terbaik untuk virtual organ. dari rilis website resminya, One man band merupakan
software virtual musik yang mengusung banyak fasilitas diantaranya untuk mengedit style, memainkan banyak style dengan extention (.sty) yang bisa kalian dapatkan gratis dan tersedia banyak di internet.
cara menggunakan one man band
sebagian orang memanfaatkan One Man Band untuk mengarranger sebuah lagu yang tidak dapat dilakukan di keyboard. mereka dapat membuatnya di OMB dan berkreasi dengan style style yang menyerupai lagu yang diinginkan.
Manfaat yang saya rasakan selama menggunakan One Man Band diantaranya adalah :
1. Mengiringi lagu dengan Style (.sty) yamaha, jadi seperti layaknya bermain organ tunggal pada umumnya.
3. Membuat lagu dengan style sendiri, atau bisa membuat lagu Midi
4. Merekam pada saat bermain lagu dengan style nya
Download Organ Tunggal Dangdut Koplo 1.0 APK for PC
Itulah diantaranya penjelasan singkat mengenai Software Bermain Orgen Tunggal di PC dengan One Man Band, software ini cocok untuk semua versi windows. semoga pengenalan singkat ini bermanfaat bagi Anda.
Baca Juga
Bermain Orgen Tunggal dengan virtual keyboard korg
Artikel keren lainnya: